Menganalisis Konsep, Prodesur, Fungsi, Tokoh dan Nilai Estetis Karya Seni Rupa
Menganalisis Konsep, Prosedur, Fungsi, Tokoh, dan Nilai Estetis Karya Seni Rupa 1. Konsep dalam pengkajian seni rupa a. Aspek Visual Aspek visual berhubungan dengan wujud karya seni rupa. Wujud karya seni rupa dapat direspon oleh indra manusia. Seni rupa adalah wujud hasil karya manusia yang dapat dinikmati melalui indra penglihatan (visual). Aspek visual dalam karya seni rupa terapan terdiri atas struktur visual, komposisi, dan gaya pribadi. b. Aspek Konseptual Konsep konseptual berhubungan dengan konsep-konsep yang bersangkutan dengan karya seni rupa itu sendiri. Aspek konseptual ini sangat berpengaryg terhadap hasil karya seni yang akan dibuat atau diciptakan. Aspek komseptual terdiri atas penemua sumber inspirasi, penetapan interes seni, penetapan interes bentuk, dan penetapan prinsip bentuk. c. Aspek Kreativitas Kreativitas yang dimaksud adalah kreativitas yang bersangkutan dengan karya seni. Banyak cara untuk menemukan